Dandim 0422/LB hadiri Upacara Hari kebangkitan Nasional Ke 111 kabupaten lampung Barat.
Liwa- Upacara Hari kebangkitan Nasional ke 111 kabupaten Lampung Barat yang di hadiri oleh komandan kodim 0422/Lampung Barat Letkol Kav Adri Nircahyo S.T.M,S.i., di dampingi Ibu Ketua Persit Kartika Candra Kirana Cab XLIV Kodim 0422/LB Ny Jasmine Adri Nurcahyo, sebagai inspektur Upacara Bupati Kab.Lambar Parosil Mabsus S.pd bertempat di Lapangan Apel pemda kab Lambar.Pada senin (20/05/2019)
Dalam amanat yang di bacakan inpektur upacara yaitu, hari ini kita melaksanakan upacara Hari kebangkitan Nasional yang ke 111 sangat khidmad dalam upacara saat ini kita bersamaan dengan pesta Demokrasi dalam pesta demokrasi beda pilihan itu adalah hal yang biasa, semua pilihan adalah bertujan dan memilih yang menurut pendapat dan pikiranya baik.
Peringatan Hari Kebangkitan Nasional kali ini di gelar dalam suasana bulan Ramadan dan Bagi umat muslim, yang mana bulan suci ini menuntun kita untuk mengejar pahala kebaikan dengan aelalu meningkatkan perbuatan-perbuatan yang baik dan meninggalakan perbuatan yang dibenci Allah SWT. Usai upacara kegitanpun di lanjutkan dengan berjiarah ke Taman Makam Pahlawan, yang bertujuan untuk mengenang dan mendoakan atas jasa jasa para pahlawan yang sudah rela berkorban jwa dan raga membela kemerdekaan demi Negara Republik Indonesia tercinta ini.
Post a Comment